Memasang Yahoo! Pingbox di blog

Sebuah blog akan lebih seru jika terdapat fitur chatting, Yahoo! Pingbox adalah salah satunya. Kali ini kita akan membahas cara memasang pingbox di blog.

1) Kunjungi http://id.messenger.yahoo.com/pingbox

2) Klik menu Buat Pingbox




3) Kemudian Anda akan dibawa ke sebuah halaman editing fitur pingbox. Editlah pingbox sesuai keinginan Anda.



4) Setelah puas melakukan edit, klik tombol Simpan

5) Pilih situs web untuk menambahkan fitur pingbox, pilih situs blogger

6) Tentukan ukuran pingbox

7) Salin skrip yang muncul di atas tombol Salin ke Clipboard

8) Taruh skrip tersebut ke blog Anda

Mulai sekarang Anda bisa chat dengan para pengunjung jika Anda sudah sign in ke dalam Yahoo!

Jika Anda ingin mengirim pertanyaan atau membahas artikel ini, silahkan isi kotak komentar yang berada di bawah artikel ini

Tidak ada komentar:

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.

Diberdayakan oleh Blogger.