Membuat kalkulator dengan VB

1 ) Siapkan komponen di VB seperti di daftar berikut

Nama
Type
Caption/Text
Label1 Label Angka 1
Label2 Label Angka 2
Label3 Label Hasil
angka1 TextBox
angka2 TextBox
hasil TextBox
tomTambah CommandButton
+
tomKurang CommandButton
-
tomKali CommandButton
x
tomBagi CommandButton
:


2) Susun komponen seperti gambar dibawah



3) Klik dua kali pada tombol tambah kemudian masukkan skrip dibawah ini

On Error Resume Next
hasil.Text = Int(angka1.Text) + Int(angka2.Text)


#Penjelasan

On Error Resume Next : Membuat proses tetap berjalan walau terdapat error pada data yang dimasukkan


hasil.Text = Int(angka1.Text) + Int(angka2.Text) : Mengkonversi isian angka1 dan angka2 dari text ke bentuk integer(angka) sehingga bisa diproses dengan operator pertambahan (+) lalu memberi hasilnya ke kotak hasil.



4) Klik dua kali padas tombol lainnya kemudian salin skrip diatas. Rubah operator sesuai tombol. Contohnya seperti dibawah ini


5) Tekan F5 untuk menjalankan kalkulator


Kalkulator berhasil dibuat. Skrip diatas bisa dikembangkan lebih jauh lagi.

Kalau masih bingung, silahkan konsultasi melalui YM atau kotak komentar di artikel ini. Terimakasih

Tidak ada komentar:

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.

Diberdayakan oleh Blogger.